fbpx

Festival Anak Nasional 2024 di Mantrijeron: Edukasi Darurat Sampah dan Fashion Show Kostum Daur Ulang Menjadi Sorotan

Hari Anak Nasional 2024

350 Siswa KB/TK se-Mantrijeron Berpartisipasi dalam Acara Edukasi dan Kreativitas Lingkungan Yogyakarta – Untuk merayakan Hari Anak Nasional (HAN) 2024 yang jatuh pada 23 Juli, Lazismu Mantrijeron bersama Majelis PAUD Dasmen Pimpinan Cabang ‘Aisyiyah (PCA) Mantrijeron menyelenggarakan acara edukatif yang penuh kreativitas pada 10 Agustus 2024. Sekitar 350 siswa/siswi dari KB dan TK ABA se-Mantrijeron … Baca Selengkapnya

Lazismu Mantrijeron Gelar Public Expose 2024

Lazismu Mantrijeron gelar “Public Expose”, pada Selasa (30/01/2024), bertempat di The Cube Hotel, Kota Yogyakarta. Event tersebut sebagai upaya pelaporan aktivitas dan pencapaian sepanjang tahun 2023, serta rencana ke depan selama tahun 2024. Kepada media dan tamu undangan yang hadir, Nur Alam Romadhon selaku Kepala Kantor Lazismu Mantrijeron memaparkan, selama tahun 2023 Lazismu Mantrijeron berhasil menghimpun … Baca Selengkapnya

Berdayakan Masyarakat, Lazismu Mantrijeron Launching Kelompok UMKM BEJO

LEBIHMANFAAT.COM – Pada Ahad (12/11) Lazismu Mantrijeron telah resmi melaunching Kelompok Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Berdaya Jogja (BEJO). Acara ini berlangsung di Gedung ‘Aisyiyah Harnas, Suryodiningratan, Mantrijeron, Kota Yogyakarta. Turut hadir Mantri Kemantren Mantrijeron Affrio Sunarno, S.Sos., ketua PCM Mantrijeron Surahmat An Nasih, perwakilan Babinsa dan Babinkamtibnas wilayah Mantrijeron, Majelis Pemberdayaan Masyarakat PCM … Baca Selengkapnya

Peduli Kekeringan, Lazismu Mantrijeron Salurkan 1 Juta Liter Air Bersih

Gunungkidul – Lazismu Mantrijeron berupaya untuk membantu masyarakat yang sedang mengalami kekeringan. Hingga saat ini (04/10), Lazismu Mantrijeron  telah menyalurkan bantuan air bersih sebanyak 1.015.000 liter atau 203 tangki untuk warga terdampak kekeringan di Gunungkidul. Abi Farruq selaku Staff Divisi Kemanusiaan Lazismu Mantrijeron menjelaskan, air bersih telah terdistribusi di 6 kapanewon di Gunungkidul. Enam kapanewon … Baca Selengkapnya

TIM ASISTENSI MUHAMMADIYAH CAPAI DESA TERISOLIR TERDAMPAK GEMPA MAROKO

Muhammadiyah selalu memiliki aksi-aksi kemanusian yang  tinggi terhadap sesama. Hal ini dibuktikan dengan adanya aksi kemanusiaan Muhammadiyah pasca gempa Maroko yang terus berlanjut hingga saat ini. Tim Muhammadiyah kini telah capai desa terisolir terdampak gempa, yaitu desa Ighermane, tepatnya di pegunungan High Atlas yang terkena bencana. Rabu (13/09) tim Asistensi bersama PCIM (pimpinan cabang Istimewa … Baca Selengkapnya

213 Orang Rasakan Kebahagiaan di Hari Kemerdekaan

Yogyakarta – 213 Orang Rasakan Kebahagiaan di Hari Kemerdekaan. Lazismu Mantrijeron bersama Pimpinan Ranting Muhammadiyah (PRM) dan Pimpinan Ranting ‘Aisyiyah (PRA) Danunegaran, dan Angkatan Muda Muhammadiyah (AMM) Mantrijeron, menggelar Bakti Sosial di Masjid Danunegaran, Mantrijeron, Ahad (20/08/2023). Kegiatan ini mengangkat tema “Berbagilah Berbahagialah”. Bertujuan untuk dakwah fii sabilillaah dan memberikan motivasi kepada masyarakat setempat untuk … Baca Selengkapnya

Warga di Desa Alami Kekeringan, Lazismu Mantrijeron Salurkan 220.000 Liter Air Bersih

Air merupakan sumber kehidupan dan kebutuhan pokok bagi setiap manusia. Namun saat musim kemarau panjang tiba, ada saudara-saudara kita yang berada di daerah yang mengalami kekeringan. Selama musim kemarau panjang ini, tim Lazismu Mantrijeron telah melaksanakan program penyaluran penyediaan air bersih bagi warga yang terdampak. Baca juga: https://muhammadiyah.or.id/kacang-sacha-inchi-solusi-pemberdayaan-ekonomi-lazismu-untuk-lahan-wakaf/ Mengingat adanya keterbatasan sumber air yang ada, … Baca Selengkapnya

Qurban Lazismu Mantrijeron Jangkau 4.500 Jiwa di Pelosok Desa

Idul Adha 1444 H, Lazismu Mantrijeron berbagi kebahagiaan kepada masyarakat di pelosok desa dengan Qurban Menjangkau Pelosok. Terdapat 4 ekor sapi dan 40 ekor domba yang telah tersembelih di pelosok desa di DIY dan Sumbawa, NTB. Qurban Lazismu Mantrijeron jangkau 4.500 jiwa penerima manfaat di pelosok desa, atau mencapai 1.107 kepala keluarga. Pada hari pertama … Baca Selengkapnya

Angkatan Muda Muhammadiyah Mantrijeron Teles Kebes

Angkatan Muda Muhammadiyah (AMM) Mantrijeron teles kebes pada hari Ahad (28/05). Yang dimaksud disini adalah AMM Mantrijeron terjun langsung ke lapangan guna menggelar Bakti Sosial. Dalam menyelenggarakan Bakti Sosial yang bertema “Berbagilah & Berbahagialah” ini, AMM Mantrijeron bekerjasama dengan Lazismu Mantrijeron dan Pengajian Mekar Melati (PMM) Masjid Nurul Jannah, Gedongkiwo. Pelaksanaan kegiatan bertempat di Masjid … Baca Selengkapnya

Semarak Ramadhan, Lazismu Mantrijeron Gelar Pesantren untuk Anak Asuh

Dalam rangka Semarak Ramadhan 1444 H/2023 M, seluruh Anak Asuh Beasiswa Darwis Lazismu Mantrijeron telah mengikuti Pesantren Ramadhan pada Ahad, 2 April 2023. Pelaksanaan kegiatan Pesantren di Gedung Dakwah Muhammadiyah Jageran dengan anak asuh sebanyak 184 siswa. Anak asuh tersebut terdiri dari jenjang SD, SMP, hingga SMA. Tujuan dari Pesantren ini yakni untuk menanamkan nilai-nilai … Baca Selengkapnya

Gandeng Lazismu, Donuts Forum Adakan Pemeriksaan Mata dan Pemberian Kacamata Gratis

Yogyakarta – Pada Sabtu (25/02/2023) Donuts Forum gandeng Lazismu Mantrijeron adakan Pemeriksaan Mata dan Pemberian Kacamata Gratis. Bertempat di Gedung Serbaguna ‘Aisyiyah Harnas Suryodiningratan. Program kerjasama ini merupakan program yang diinisiasi untuk menghadirkan bantuan berupa pemeriksaan mata dan pemberian kacamata gratis untuk masyarakat yang membutuhkan. Sebanyak 42 penerima manfaat dengan usia maksimal 16 tahun hadir … Baca Selengkapnya

Respons Gempa Turki, EMT Muhammadiyah Berangkatkan 23 Relawan

Dalam sepekan, jumlah korban jiwa pasca gempa yang melanda Turki dan Suriah terus bertambah hingga mencapai lebih dari 33.000 jiwa. Seiring dengan pencarian korban hilang tertimbun reruntuhan, jumlah ini pun diperkirakan akan terus naik. Tercatat 29.605 orang tewas di Turki, sementara di Suriah, jumlah korban tewas mencapai 3.574 orang. Total korban jiwa yang terkonfirmasi di … Baca Selengkapnya